Follow Us @soratemplates

Rabu, 11 Oktober 2017

SATU LANGKAH PERBAIKI LINGKUNGAN


MENYELAMATKAN HIU=MENYELAMATKAN DIRI KITA SENDIRI 



*saya ambil poster ini dari majalah BIOGONAL (Majalah BIOLOGI ITS) yang sepertinya kontennya beberapa mengambil dari WWF. Saya agak lupa. Tapi kontennya masih relevan dengan kondisi saat ini kok.

APA YANG BISA KITA LAKUKAN UNTUK MENYELAMATKAN HIU?
  1. Jangan mengolah atau membeli makanan yang berbahan hiu
  2. Tidak turut mempromosikan atau menjual produk kosmetik maupun pangan yang terbuat dari hiu
  3. Menjelaskan pada teman, kerabat, dan keluarga akan bahaya mengkonsumsi hiu, yaitu bahaya merkuri yang terkandung dalam tubuh hiu dapat mengakibatkan gangguan sistem saraf, ginjal, dan organ tubuh lainnya.
  4. Mendukung wisata selam yang lestari di wilayah konservasi dan perlindungan hiu
  5. Melakukan kampenya di media sosial yang kita miliki untuk tidak menangkap hiu 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar